Rasialis Kulit Putih AS Kena Batunya


Di atas adalah kartun dari seorang kulit putih yang rasialis di AS.

Ketika bertemu orang kulit hitam, dia berkata: “Go back to Africa!”. Pergi ke Afrika!

Ketika bertemu orang keturunan Mexico, dia berkata: “Go back to Mexico!”. Pergi ke Meksiko!

Tapi ketika bertemu dengan orang Indian yang merupakan penduduk asli Amerika, dia tak bisa bicara apa-apa. Tidak bisa dia berkata: “Go back to America!”. Kembali ke Amerika. Karena memang Amerika adalah rumah bangsa Indian.

Orang Indian itu menyindir: “Cat got your tongue?” Apa kucing memakan lidahmu? Artinya: Kenapa diam saja?

 

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

%d blogger menyukai ini: